Minggu, 05 Februari 2012

The 54th Grammy Awards 2012 (Part 3 Music video)


Bahwa video music telah memberikan ruang lebih bagi para artis untuk mengapresiasi music  mereka, terdapat 2 kategori grammy untuk music video :

Category 77 Best Short Form Music Video
For an individual track or single promotional clip. Award to the Artist and to the Video Director/Producer.
Susah untuk tidakobyektif, karena pilihanku jatuh pada adele karena …*sigh alasannya akan menjadi sebuah curhat.. Tapi jikaminus adele favoritku ada di video first of the year – Skrillex. Sekedar informasi skrillex juga dinominasikan album dance, dance recording dan best new artist
And the nominees are :

1. ROLLING IN THE DEEP  - Adele
Sam Brown, video director; Hannah Chandler, video producer [XL Recordings/Columbia Records]
Bukan hanya digambarkan lewat kata-kata, bagaimana sakit karena cinta itu bisa digambarkan dengan indah dengan hal-hal “biasa” disekitar kita,

2. YES I KNOW - Memory Tapes
"Hole man"
Eric Epstein, video director; Eric Epstein, video producer [Carpark Records]
Video ini bercerita aktivitas sehari- hari seorang pria dimana tubuhnya berlubang, makin lama lubang makin menjalar diseluruh tubuhnya, hingga dia seperti sebuah kumpulan serat hingga dia menghilang menjadi hanya sebuah bayangan. Video ini seperti menggambarkan tentang suatu memory bersama sseorang yang menyatu dengan denyut kehidupan suatu daerah pinggiran kota yang lamat laun akan hanya menjadi sebuah bayangan. Kekuatan video ini selain visual effect juga ada pada sinematografi!.

3. ALL IS NOT LOST - OK Go
"Effect dance"
Itamar Kubovy, Damian Kulash Jr & Trish Sie, video directors; Shirley Moyers, video producer [Paracadute]
Video ini menampilkan aksi choreography sekolompok orang dalam tempat terbatas, dan diberi efek ganda …sangat unik sesuai dengan warna music





4. LOTUS FLOWER - Radiohead
Garth Jennings, video director; Garth Jennings, video producer [XL/TBD Records]
Siapa bilang vokalis band alternative nggak bisa ngedance? … Simak aksi Thom yorke di video ini yang mengingatkanku dengan dance Madona di Ray light. lagunya sendiri dinominasikan juga untuk best rock performance, best rock song, dan best alternative album

5. FIRST OF THE YEAR (EQUINOX) - Skrillex
She looks  little cute creepy
Tony Truand, video director; Noah Klein, video producer [Big Beat/Atlantic]
Video bertema thriller ini bercerita tentang aksi seorang penculik anak – anak (mungkin juga phedophilia) yang menculik seorang gadis kecil yang “salah”. Saya tidak pernah berfikir tema video lain yang sesuai untuk jenis music ini. Bagian favoritku adalah gerakan jari si gadis kecil ini yang memberikan “kutukan” si pria, memberikan kesan imut tapi menyeramkan

6. PERFORM THIS WAY - "Weird Al" Yankovic
"Weird Al" Yankovic, video director; Cisco Newman, video producer [Jive Records]
Cukup mengejutkan Video ini masuk nominasi best short music video, Video ini memparodikan penampilan-penampilan “gila” Lady gaga seraya mengatakan “…Cause everyday is hallowen for me”


Category 78 Best Long Form Music Video
For video album packages consisting of more than one song or track.Award to the Artist and to the Video Director/Producer of at least 51% of the total playing time.

Bahwa sebuah rangkuman show, dan documenter suatu music seharusnya  memang tidak hanya disajikan dengan teknik copy paste, membuat para pemusik ini berlomba menyajikan sesuatu dibalik prestasi yang mereka capai. Favoritku pemenang kategori ini adalah : Foo fighter!

And the nominees are :

1. I AM...WORLD TOUR - Beyoncé
Ed Burke, Frank Gatson Jr. & Beyoncé Knowles, video directors; Beyoncé Knowles & Camille Yorrick, video producers [Columbia Records/Music World]
Adalah kumpulan world tournya beyonce Knowles yang terdiri dari 108 shows di 78 kota, 32 negara, di 6 benua, dan dihadiri 1,1 juta orang. Tak perlu mempertanyakan kualitas show beyonce yang selalu bekerja totalitas, yang menarik Video ini juga menceritakan dibalik hingar bingar sebuah show, terdapat jiwa yang kesepian.

2. FOO FIGHTERS: BACK AND FORTH - Foo Fighters
James Moll, video director; James Moll & Nigel Sinclair, video producers [Exclusive Media Group/RCA Records/Back & Fort]
Sebuah documenter perjalanan Foo fighter menjadi band garasi menjadi penghasil jutaan dolar, sebuah memberikan inspirasi kepada para muda yang baru membentuk band.

3. TALIHINA SKY: THE STORY OF KINGS OF LEON - Kings Of Leon
Stephen C. Mitchell, video director; Casey McGrath, video producer [RCA/Kings of Leon]
Sebuah documenter perjalanan personel kings of leon disebuah reuni keluarga,… sebuah refleksi perjalanan menuju superstar.

4. BEATS, RHYMES & LIFE: THE TRAVELS OF A TRIBE CALLED QUEST - A Tribe Called Quest
Michael Rapaport, video director; Robert Benavides, Debra Koffler, Eric Matthies, Frank Mele, Edward Parks & A Tribe Called Quest, video producers [Jive/Legacy]
Sebuah documenter sebuah group hiphop New York A tribe called quest, yang begitu sangat komersial mendadak harus bubar di tahun 1998.

5. NINE TYPES OF LIGHT - TV on the Radio
Tunde Adebimpe, video director; Michelle An & Braj, video producers [Interscope/Geffen/A&M]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar