Berikut nominasi lengkap The 85th Academy Award 2013 dan tebakan pemenang oscar pilihan saya :
1. Best picture
·
Amour (TBD)
·
Argo(Grant Heslov, Ben Affleck and George
Clooney)
·
Beasts of the Southern Wild (Dan Janvey, Josh
Penn and Michael Gottwald)
·
Django Unchained (Stacey Sher, Reginald
Hudlin and Pilar Savone)
·
Les Misérables(Tim Bevan, Eric Fellner, Debra
Hayward and Cameron Mackintosh)
·
Life of Pi (Gil Netter, Ang Lee and David
Womark)
·
Lincoln (Steven Spielberg and Kathleen
Kennedy)
·
Silver Linings Playbook (Donna Gigliotti,
Bruce Cohen and Jonathan Gordon)
·
Zero Dark Thirty (Mark Boal, Kathryn Bigelow
and Megan Ellison)
Favorit saya adalah film" Life of pi", tetapi dari jumlah nominasi "Lincoln" lebih unggul, Jangan lupakan "Argo" yang menyapu bersih semua penghargaan pre-oscar. Tebakanku, "Argo" akan jadi film pertama setelah "Driving miss daisy" (1989) yang menang best picture tetapi tak masuk nominasi best director
Tebakan pemenang : Argo
2. Best director
·
Michael Haneke (Amour)
·
Benh Zeitlin (Beasts of the Southern Wild)
·
Ang Lee (Life of pi)
·
Steven Spielberg (Lincoln)
·
David O. Russell (Silver Linings Playbook)
Favorit
saya masih ada di film life of pi, tetapi jika lincoln tidak menang hal
ini akan jadi kekalahan terbesar Steven spielberg di oscar sejak 1986 (untuk filmn The
colour purple)
Tebakan pemenang : Steven Spielberg (Lincoln)
Tebakan pemenang : Steven Spielberg (Lincoln)
3. Best Actor in a Leading Role
·
Bradley Cooper (Silver Linings Playbook)
·
Daniel Day-Lewis (Lincoln)
·
Hugh Jackman (Les Misérables)
·
Joaquin Phoenix(The Master)
·
Denzel Washington (Flight)
4. Best Actor in a Supporting Role
·
Alan Arkin (Argo)
·
Robert De Niro (Silver Linings Pla ybook)
·
Philip Seymour Hoffman (The Master)
·
Tommy Lee Jones (Lincoln)
·
Christoph Waltz (Djang o Unchained)
Tebakan pemenang : Christoph Waltz (Djanggo Unchained)
5. Best Actress in a Leading Role
·
Jessica Chastain (Zero Dark Thirty)
·
Jennifer Lawrence (Silver Linings Pla ybook)
·
Emmanuelle Riva (Amour)
·
Quvenzhané Wallis (Beasts of the Southern
Wild)
·
Naomi Watts (The Impossible)
Disini ada nominator aktris termuda Vs aktor tertua, tetapi sepertinya yang tua yang akan menang, kecuali Jessica chastain membuat kejutan
Tebakan pemenang : Emmanuella Riva (Amour)
Tebakan pemenang : Emmanuella Riva (Amour)
·
Amy Adams (The Master)
·
Sally Field (Lincoln)
·
Anne Hathaway (Les Misérables)
·
Helen Hunt (The Sessions)
·
Jacki Weaver (Silver Linings Pla ybook)
The one and only
Tebakan pemenang : Anne Hathaway (Les Miserable)
Tebakan pemenang : Anne Hathaway (Les Miserable)
7. Best Animated Feature Film
·
Brave (Mark Andrews and Brenda Chapman)
·
Frankenweenie (Tim Burton)
·
ParaNorman (Sam Fell and Chris Butler)
·
The Pirates! Band of Misfits (Peter Lord)
·
Wreck-It Ralph (Rich Moore)
Favorit saya masih wreck it ralph, tetapi sepertinya juri oscar memfavoritkan film Brave
Tebakan pemenang : Brave
Tebakan pemenang : Brave
8. Best Foreign Language Film
·
Amour (Austria)
·
Kon tiki ( Norway)
·
No (Chile)
·
A Royal Affair (Denmark)
·
War Witch (Canada)
Tebakan pemenang : Amour
9. Best Documentary feature
·
5 Broken Cameras (Emad Burnat and Guy Davidi)
·
The Gatekeepers (TBD)
·
How to Survive a Plague (TBD)
·
The Invisible War (TBD)
·
Searching for Sugar Man (TBD)
Juri oscar berkali-kali menyandingkan film asal Palestina & Israel, tahun ini dikategori Dokumenter. Yang unik film "5 broken cameras" (Palestina) & "The Gatekeepers" (Israel) bercerita 1 konflik panjang yang sama tapi 2 film ini mengambil dari 2 sudut pandang berlawanan.
Tebakan pemenang : Searching
for sugar man
10. Best Documentary Short Subject
·
Inocente (Sean Fine and Andrea Nix Fine)
·
Kings Point (Sari Gilman and Jedd Wider)
·
Mondays at Racine (Cynthia Wade and Robin
Honan)
·
Open Heart (Kief Davidson and Cori Shepherd
Stern)
·
Redemption (Jon Alpert and Matthew O’Neill)
Tebakan pemenang :Monday at Racine
11. Best Cinematography
Anna Karenina (Seamus McGarvey)
Django Unchained (Robert Richardson)
Life of pi (Claudio Miranda)
Lincoln (Janusz Kaminski)
Skyfall (Roger Deakins)
Tebakan pemenang : Life
of pi
12. Best Costume design
Anna Karenina (Jacqueline Durran)
Les Misérables (Paco Delgado)
Lincoln (Joanna Johnston)
Mirror Mirror (Eiko Ishioka)
Snow White and the Huntsman (Colleen Atwood)
exciting, bagaiman 2 film snowwhite ada disini? favorit saya antara Les miserable & lincoln, tetapi anne karenina menghadirkan banyak gaun glamour yang biasa menjadi favorit para juri oscar
Tebakan pemenang : Anna karenina
13. Best Film editing
·
Argo (William Goldenberg)
·
Life of pi (Tim Squyres)
·
Lincoln (Michael Kahn)
·
Silver Linings Playbook (Jay Cassidy and
Crispin Struthers)
·
Zero Dark Thirty (Dylan Tichenor and William
Goldenberg)
Tebakan pemenang : Argo
14. Best Make up & hairstyling
·
Hitchcock (Howard Berger, Peter Montagna and
Martin Samuel)
·
The Hobbit: An Unexpected Journey (Peter
Swords King, Rick Findlater and Tami Lane)
·
Les Misérables (Lisa Westcott and Julie
Dartnell)
Dengan make up mereka mempermak wajah Anthony hopkins menjadi Alferd hitchcok (Hitchcock), di The hobbit mereka menciptakan mahkluk-mahkluk unik plus menyeramkan, & dalam film Les miserable mereka membuat transformasi wajah pemain dalam durasi waktu 20 tahun.
15. Best Production Design
·
Anna Karenina (Production Design: Sarah
Greenwood Set Decoration: Katie Spencer
·
The Hobbit: An Unexpected Journey (Production
Design: Dan Hennah, Set Decoration: Ra Vincent and Simon Bright)
·
Les Misérables (Production Design: Eve
Stewart, Set Decoration: Anna Lynch-Robinson)
·
Life of pi (Production Design: David Gropman,
Set Decoration: Anna Pinnock)
·
Lincoln (Production Design: Rick Carter, Set
Decoration: Jim Erickson)
Production design bisa diibaratkan setting panggung besar untuk membentuk atmosfir sebuah cerita. Dalam film Anna karenina mereka menghadirkan Rusia tahun 1870an, Les miserable menghadirkan Perancis 1810 -30an,dan Lincoln menghadirkan Amerika tahun 1860an. Yang indah tak hanya replika yang nyata tetapi juga dunia fiksi seperti dunia middle earth di film The hobbit. Yang paling lengkap adalah bagaimana Life of pi menghadirkan keeksotikan kebun binatang Ponddicherry di awal kemerdekaan India, dan juga bagaimana film ini menghadirkan lautan pasifik terlihat mengerikan sekaligus indah.
Tebakan pemenang : Life
of pi
16. Best Music (Original Score)
·
Anna Karenina (Dario Marianelli)
·
Argo (Alexandre Desplat)
·
Life of pi (Mychael Danna)
·
Lincoln (John Williams)
·
Skyfall (Thomas Newman)
Saya memfavortikan score life of pi dan Lincoln. tetapi musik folk/world music dalam balutan orchestra barat biasanya lebih disukai di oscar, sebut saja Titanic (irlandia), slumdog millionaire (India), Crouching tiger (china),dll. Lagian John williams sudah terlalu banyak menang
Tebakan pemenang : Life
of Pi
·
Before My Time - Chasing Ice (Music and Lyric
by J. Ralph)
·
Everybody Needs A Best Friend – Ted (Music by
Walter Murphy, Lyric by Seth MacFarlane)
·
Pi’s Lullaby - Life of pi (Music by Mychael
Danna, Lyric by Bombay Jayashri)
·
Skyfall – Skyfall (Music and Lyric by Adele
Adkins and Paul Epworth)
·
Suddenly - Les Misérables (Music by
Claude-Michel Schönberg, Lyric by Herbert Kretzmer and Alain Boublil)
Cukup terkejut saat tak ada satu pun soundtrack The hunger games dalam daftar nominasi ini. Dibanding tahun lalu soundtrack tahun ini lebih beragam.
Chasing ice berhasil membawa nuansa kesunyian penuh bahaya dalam lagu Before my time, Saya juga tak pernah kecewa dengan jazz yang dibawakan Norah jones senakal apapun lyricnya (Ted), atau lagu-lagu pemujaan alam di Life of pi, atau bagaimana Les miserable mampu menghadirkan kembali atmosfir broadway ke layar lebar, tetapi sebagai #FansAdeleGarisKeras sudah jelas siapa yang saya dukung di kategori ini.
Chasing ice berhasil membawa nuansa kesunyian penuh bahaya dalam lagu Before my time, Saya juga tak pernah kecewa dengan jazz yang dibawakan Norah jones senakal apapun lyricnya (Ted), atau lagu-lagu pemujaan alam di Life of pi, atau bagaimana Les miserable mampu menghadirkan kembali atmosfir broadway ke layar lebar, tetapi sebagai #FansAdeleGarisKeras sudah jelas siapa yang saya dukung di kategori ini.
Tebakan pemenang : Skyfall pertama kali mendengar lagu ini saya sudah menobatkan sebagai lagu bond terbaik.
18. Best Short Film (Animated)
·
Adam and Dog
(Minkyu Lee)
·
Fresh Guacamole (PES)
·
Head over Heels (Timothy Reckart and Fodhla
Cronin O’Reilly)
·
Maggie Simpson in “The Longest Day care” (David
Silverman)
·
Paperman (John Kahrs)
Ada cerita adam & hawa dari prespektif seekor anjing, atau bagaimana sebuah granat, dadu, bola bissboal bisa menjadi sebuah sarapan enak di Fresh guacamole, atau bagaimana film head over heels menggambarkan perbedaan prespektif suami istri, atau lucunya maggy simpson menyelamatkan kupu-kupu, tetapi yang paling menarik perhatian saya adalah film yang bagaikan saya pada film pendek favorit saya berjudul sign
Tebakan pemenang : Paperman
19. Best Short Film (Live Action)
·
Asad (Bryan Buckley and Mino Jarjoura)
·
Buzkashi Boys (Sam French and Ariel Nasr)
·
Curfew (Shawn Christensen)
·
Death of a Shadow -Dood van een Schaduw (Tom
Van Avermaet and Ellen De Waele
·
Henry (Yan England)
Tebakan pemenang : Curfew
20. Best Sound editing
·
Argo (Erik Aadahl and Ethan Van der Ryn)
·
Django Unchained (Wylie Stateman)
·
Life of pi (Eugene Gearty and Philip Stockton)
·
Skyfall (Per Hallberg and Karen Baker Landers)
·
Zero Dark Thirty (Paul N.J. Ottosson)
Sulit menemukan pemenang disini, karena semua nominator sangat berpeluang
Tebakan pemenang : Skyfall
21. Best Sound mixing
·
Argo (John Reitz, Gregg Rudloff and Jose
Antonio Garcia)
·
Les Misérables (Andy Nelson, Mark Paterson
and Simon Hayes)
·
Life of pi (Ron Bartlett, D.M. Hemphill and
Drew Kunin)
·
Lincoln (Andy Nelson, Gary Rydstrom and
Ronald Judkins)
·
Skyfall (Scott Millan, Greg P. Russell and
Stuart Wilson)
Favorit saya Les miserable, Saya suka mendengar menghasilkan perpaduan musik, dialog yang prima di film ini, jangan lupakan Argo yang memborong penghargaan kategori sound di golden reel.
Tebakan pemenang : Argo
22. Best Visual effect
·
The Hobbit: An Unexpected Journey (Joe
Letteri, Eric Saindon, David Clayton and R. Christopher White)
·
Life of pi (Bill Westenhofer, Guillaume Rocheron
Erik-Jan De Boer and Donald R. Elliott)
·
Marvel’s The Avengers (Janek Sirrs, Jeff
White, Guy Williams and Dan Sudick)
·
Prometheus (Richard Stammers, Trevor Wood,
Charley Henley, and Martin Hill)
·
Snow White and the Huntsman (Cedric
Nicolas-Troyan, Philip Brennan, Neil Corbould and Michael Dawson)
Tebakan pemenang : Life
of pi
·
Argo (Screenplay by Chris Terrio)
·
Beasts of the Southern Wild (Screenplay by
Lucy Alibar & Benh Zeitlin)
·
Life of pi (Screenplay by David Magee)
·
Lincoln (Screenplay by Tony Kushner)
·
Silver Linings Playbook (Screenplay by David
O. Russell)
Tebakan pemenang : Argo
24. Best Writing(Original Screenplay )
·
Amour (Written by Michael Haneke)
·
Django Unchained (Written by Quentin
Tarantino)
·
Flight (Written by John Gatins)
·
Moonrise Kingdom (Written by Wes Anderson
& Roman Coppola)
·
Zero Da rk Thirty (Written by Mark Boal)
Saya memprediksi ada 2 film yang berpeluang besar menang
: Amour & Djanggo unchained
Tebakan pemenang : Djanggo
unchained